detikFinance
Elpiji 3 Kg Langka, Pertamina: Kami Tambah Operasi Pasar
PT Pertamina segera mengatasi masalah kelangkaan elpiji 3 kg. Salah satunya dengan melakukan operasi pasar di wilayah-wilayah yang alami kelangkaan.
Sabtu, 09 Des 2017 15:24 WIB







































