Didirikan 14 September 1960 oleh lima negara kaya minyak, OPEC pernah menggegerkan dunia Barat dengan mendikte pasar minyak. Namun, kini perannya makin sirna.
Timur-Tengah yang dalam beberapa dekade terakhir dilanda hiruk-pikuk dan konflik politik tiba-tiba meredup akibat tersebarnya virus corona di seantero kawasan.
Pemerintah Arab Saudi menghentikan umroh untuk sementara waktu. Kementerian Agama (Kemenag) RI meminta jajarannya sidak bandara untuk memantau kondisi jemaah.