Pembukaan perlintasan perbatasan Rafah ini memungkinkan penduduk Gaza untuk keluar dari daerah kantong Palestina tersebut "dalam beberapa hari mendatang".
Presiden Amerika Serikat Donald Trump ngomel-ngomel mengenai para imigran Somalia. Dia mengatakan bahwa mereka seharusnya tidak diterima di Amerika Serikat.
Trump menghentikan sementara semua permohonan imigrasi, termasuk green card dan pemrosesan kewarganegaraan AS, yang diajukan imigran dari 19 negara non-Eropa.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump memberikan pernyataan ketidaksukannya terhadap imigran Somalia di AS melalui rapat kabinet pada Selasa (2/12).
Sekitar 200 ribu warga sipil bertahan di wilayah Ukraina di Donezk. Namun, rencana damai usulan AS akan menempatkan wilayah tersebut di bawah kendali Rusia.