Setelah sebelumnya Maret 2025 PS5 diskon hingga Rp 1 juta, kira-kira harga terbarunya pada bulan ini berapa ya? Yuk simak hasil penemuan detikINET berikut.
Sejak tanggal rilis Nintendo Switch 2 diumumkan, banyak gamer yang tidak sabar ingin memilikinya. Bahkan saat ini sudah ada satu gamer yang antre depan toko.
Sejumlah game baru siap memberikan pengalaman bermain gamer lebih variatif pada bulan April ini. Kira-kira apa saja ya? Yuk simak penjelasan singkatnya berikut.
Nintendo tunda jadwal pre-order konsol Nintendo Switch 2 di AS. Hal ini dilakukan menyikapi pengumuman kebijakan tarif baru dari Presiden AS, Donald Trump.
Saat Nintendo mengungkap harga Nintendo Switch 2, sebenarnya harganya yang mencapai USD 449,99 tak terlalu mengejutkan karena sudah diprediksi sebelumnya.