Isi percakapan dalam grup orang-orang KAMI, lanjut Polri, mengerikan. Awi menuturkan isi percakapan menyulut rasa kebencian dan menyinggung rencana perusakan.
Aktivis antimasker yang berniat menggelar unjuk rasa ditangkap di bandara Moncton, Kanada. Dia ditangkap begitu mendarat di bandara oleh otoritas setempat.
Mal Grand Indonesia kembali tutup lebih awal. Langkah ini diambil sebagai bentuk antisipasi terhadap aksi demo yang kembali terjadi hari ini di pusat Jakarta.