Arus lalu lintas di ruas jalan Tol Cipali dari arah Jakarta menuju Cirebon mengalami peningkatan hingga 86 persen pada lima hari menjelang (H-5) Lebaran 2025.
Kapolri mengungkap masyarakat yang mudik Lebaran 2025 meningkat 0,6%. Kendati demikian berkat kerja sama semua pihak, angka kecelakaan saat mudik menurun.
Polda Metro Jaya menurunkan anjing pelacak dalam Operasi Ketupat Jaya mengamankan lebaran 2025. Mereka berpatroli di terminal dan stasiun mendeteksi narkotika.
Program mudik gratis ke Madura diduga disalahgunakan, dengan tiket kapal dijual calo hingga Rp 400 ribu. Penumpang terpaksa beli meski seharusnya gratis.
Polres Kudus memberangkatkan dua bus gratis untuk program balik mudik, membantu masyarakat kembali ke Jakarta. Program ini sudah berlangsung empat tahun.
Pengecekan dilakukan untuk memastikan kesiapan pengamanan dalam menghadapi meningkatnya aktivitas masyarakat, terutama saat jam rawan saat mudik Lebaran.
Tim Jelajah Mudik Ramadan detikJatim 2025 menengok persiapan pembukaan fungsional Tol Probowangi paket 1 dan paket 2, dari Gending hingga Paiton, Probolinggo.