Hingga pagi ini, kebakaran yang terjadi di perusahaan perlengkapan listrik PT Glomet Industri masih belum berhasil dipadamkan. Api meluas hingga sisi belakang.
Kebakaran terjadi di gedung PT Glomet Industri di Pangkalan 1B Bantargebang, Bekasi. Kebakaran pukul 18.00 WIB namun hingga kini belum berhasil dipadamkan.