Sepakbola
Beckham Minimal Bermain 45 Menit di Jakarta
David Beckham dipastikan akan ikut bersama LA Galaxy dalam tur ke Jakarta 30 November mendatang. Dalam kontraknya, bintang sepakbola asal Inggris itu diwajibkan bermain minimal 45 menit.
Rabu, 16 Nov 2011 16:15 WIB







































