Divisi Humas Polri menyelenggarakan kegiatan 79 kali khatam Al-Qur'an bertepatan dengan Hari Bhayangkara ke-79. Kegiatan ini dipimpin oleh Ustaz Ali Kholidin.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan dirinya menyadari pelaksanaan tugas Polri belum sempurna. Dia menegaskan Polri selalu terbuka terhadap kritik.
Presiden Prabowo Subianto menyampaikan harapannya agar Polri menjadi institusi yang tangguh dan kuat. Dia mengatakan Polri tak boleh dirusak oleh siapapun.
Menteri makan di Sate Keroncong usai HUT TNI ke-80 menarik perhatian. Ada juga tips menyimpan kopi botolan hingga kisah unik raja mie instan dari Jepang.