detikHot
Nidji Jadi Band Indonesia Pertama yang Tampil di BBC London
Grup band Nidji melanjutkan perjalanannya di London, Inggris dengan mendatangi kantor berita BBC pada Selasa (9/9/2014). Sejarah pun terukir berkat kunjungan tersebut.
Rabu, 10 Sep 2014 08:07 WIB







































