Kementerian Kesehatan (Kemenkes) telah mengeluarkan panduan lengkap penggunaan alat pelindung diri (APD) bagi tenaga medis yang menangani kasus Corona.
Kebanyakan orang yang terpapar virus corona, akan sembuh setelah selama satu pekan mengalami gejala. Namun sejumlah orang lainnya akan lebih rentan sakit.
Gejala virus corona umumnya ditandai dengan batuk, bersin, lalu sesak napas. Namun ciri-ciri berikut bisa jadi tanda kamu terinfeksi di minggu pertama.
Penyebaran virus corona COVID-19 diketahui menyebar ketika seseorang batuk dan bersin. Namun ilmuwan AS ini ingatkan bisa menyebar hanya saat berbicara.