detikOto
MV Agusta Brutale 800 RR Terbaru, Ramah Lingkungan tapi Tetap Brutal
MV Agusta Brutale 800 RR versi terbaru akan diluncurkan di 2017. Naked Bike tampan ini akan datang dengan teknologi lebih tinggi dan emisi terendah di kelasnya.
Rabu, 16 Nov 2016 11:09 WIB







































