Kepala BPH Migas Erika Retnowati usai menjalani pemeriksaan KPK sebagai saksi dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi di PT Perusahaan Gas Negara (PGN).
Pemprov Bali menunggu perpres relokasi TPA Suwung ke Temesi. Warga Temesi menolak rencana ini, merasa tidak dilibatkan dalam proses pengambilan keputusan.
Pernyataan Menteri Kebudayaan Fadli Zon terkait pemerkosaan massal 1998 menuai kritik luas hingga didesak minta maaf. Fadli Zon menjawab kritik tersebut.
BBTF 2025 ditutup dengan nilai transaksi Rp 7,84 triliun, naik 3%. Acara ini mempertemukan 529 buyer dari 45 negara, mempromosikan pariwisata Indonesia.