Presiden AS Joe Biden akan memberi 500 juta dosis vaksin Pfizer. Setengah miliar vaksin itu akan didonasikan ke 92 negara berpenghasilan menengah ke bawah.
Para penasihat CDC menyatakan booster vaksin Pfizer harus ditawarkan kepada lansia 65 tahun ke atas. Namun booster tidak diberikan kepada tenaga kesehatan.
Amerika Serikat kemungkinan akan mulai memvaksinasi anak-anak pada akhir musim semi atau awal musim panas mendatang. Uji efektivitas vaksin sedang dilakukan.
Pfizer menunjukkan efikasi atau kemanjuran vaksin lebih dari 90% pada anak usia 5-11 tahun. Uji data itu dikumpulkan pada saat varian Delta mendominasi dunia.
Badan Obat AS (FDA) memberikan izin penggunaan pil antivirus buatan Pfizer, Paxlovid, untuk diberikan kepada pasien Covid-19 bergejala ringan dan sedang.