detikNews
Menpan RB: 3.240 ASN Dipecat Tidak dengan Hormat Karena Korupsi
Menpan RB, Syafruddin, mengaku sudah memecat 3.240 aparatur sipil negara (ASN). Pemberhentian tidak dengan hormat itu dilakukan karena mereka korupsi.
Rabu, 03 Jul 2019 15:50 WIB







































