Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) meminta pemotongan anggaran reses DPR menjadi 22 titik. MKD anggap titik reses 2025 tidak efektif dan perlu pengawasan.
Asosiasi Ojek Online Garda Indonesia akan menggelar aksi di Jakarta pada 17 September, menuntut pencopotan Menhub Dudy Purwaghandi. Total ada tujuh tuntutan.
Kementerian Sosial RI hadirkan Rumah Terapi Pangudi Luhur untuk bantu anak dengan kelumpuhan total. Muhammad Adriyan, 5, dapat terapi optimal tanpa kelelahan.