Azhari yang mendekam di Nusakambangan meninggal dunia setelah sempat dirawat di RSUD Cilacap. Jenazah akan dipulangkan ke Aceh dengan biaya ditanggung Pemda.
Seorang terpidana mati kasus narkoba penghuni Lapas Batu, Nusakambangan, Cilacap meninggal dunia karena sakit. Napi tersebut diketahui bernama Azhari asal Aceh.
21 Bandar narkoba yang sudah divonis mati oleh PN saat ini mendekam di penjara di seluruh Aceh. Mereka belum dieksekusi mati karena putusannya belum inkrah.
Eksekusi mati terakhir dilakukan Kejaksaan pada 2017. Setelah itu, Kejaksaan sebagai otoritas tunggal pelaksana eksekusi mati tak lagi melaksanakan tugasnya
Imanuel Nuhan berpulang pada usia 96 tahun. Pada 72 tahun lalu, Nuhan dan 12 prajurit lainnya adalah penerjun pertama Indonesia. Mereka lalu diserang Belanda.