Megabintang sepakbola Cristiano Ronaldo diyakini telah melamar kekasihnya, Georgina Rodriguez. Menyusul isyrat yang dikirimkan Georgina di media sosial.
James Rodriguez dijual murah oleh Real Madrid. Namun bukan berarti ia akan gampang mencari klub baru. Ada faktor yang mengganjal, yaitu gaji sang pemain.
Gaya dari pesepak bola Cristiano Ronaldo belakangan ini menjadi perbincangan. Bahkan gayanya tersebut disindir norak. Seperti apa? Berikut berita selengkapnya.