detikFinance
PLN Segera Terbitkan Surat Utang Global
Direktur Utama PT PLN (Persero), Sofyan Basir, mengatakan perseroan bakal menerbitkan surat utang global atau global bond.
Selasa, 24 Apr 2018 21:45 WIB







































