Sepakbola
Villas-Boas Optimistis Spurs Segera Akhiri Tren Negatif
Laju impresif Tottenham Hotpur belakangan terhenti dan berubah jadi kekalahan beruntun. Mengakui bahwa timnya sedang melalui masa sulit, Villas-Boas tetap yakin Spurs bisa segera kembali ke jalur kemenangan.
Senin, 18 Mar 2013 11:16 WIB







































