Kota sentra keuangan India, Mumbai, mencatat 51.000 kasus positif virus Corona yang melampaui jumlah kasus di Wuhan, China, tempat awal kemunculan virus ini.
Sebuah video viral memperlihatkan bagaimana dramatisnya polisi dan sukarelawan di stasiun kereta Mumbai. Mereka sedang mencoba menolong migran yang telat.
Setelah pemerintah India melonggarkan lockdown, jumlah infeksi virus corona kembali melonjak. Pada Jumat, India melaporkan total 297.535 infeksi virus corona.