Kegiatan pesta layangan tradisional di Desa Sukoharjo, Pacitan, Jawa Timur, tampak istimewa. Layangan tersebut menjadi media kampanye menyelamatkan hutan.
Seorang pria di Polewali Mandar, Sulawesi Barat nyaris terbawa terbang layangan raksasa. Ia terseret puluhan meter lantaran kakinya terlilit benang layangan.
Embusan angin kencang tidak jarang mengakibatkan layangan terlepas lantaran tali pengikat putus hingga patah saat berada di udara. Ukuran layangan ada 10 meter.
Nasib tragis menimpa Iwan (25). Warga Garut ini tewas dibacok orang tidak dikenal gegara pelaku tersinggung perkataannya. Pelaku sudah ditangkap polisi.
Pantai Kenjeran destinasi wisata di Surabaya yang diminati wisatawan saat long weekend. Namun saat Pandemi COVID-19, pengunjung abai protokol kesehatan.
Para pegiat layang-layang melakukan upacara bendera dengan mengibarkan bendera merah putih dengan media layang-layang di pinggir Pantai Parangkusumo, Bantul.