detikHot
Mengaku Dipukuli Andhika eks Kangen Band, Nadine Akan Lapor Polisi
Salah satu mantan istri Andhika eks Kangen Band, Nadine kembali bicara soal kekerasan dalam rumah tangga yang menimpanya. Kali ini, ia mengungkapkan niatnya untuk lapor polisi.
Kamis, 22 Nov 2012 13:54 WIB







































