Oppo Indonesia siap merilis Reno 15 Series pada 23 Januari 2026 mendatang. Seri ini menonjolkan inovasi desain dan kamera yang ditargetkan untuk generasi muda.
Sejumlah kepala daerah kader PDIP sudah bergabung dalam retret di Magelang, sejak tadi malam. Mereka juga berfoto dengan Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi.
Pebalap MotoGP Fabio Diggia dan Franco Morbidelli mengunjungi Monas dan foto bareng emak-emak. Mereka belajar sejarah Indonesia sebelum peluncuran tim.
Wali Kota Makassar Danny Pomanto mengucapkan selamat kepada wali kota terpilih Appi-Aliyah dalam rapat paripurna. Momen hangat ditandai dengan foto bersama.
Dinas Kebudayaan Badung usulkan tiga tradisi lokal sebagai Warisan Budaya Tak Benda. Upaya ini untuk pelestarian dan dukungan finansial bagi komunitas budaya.