Keberhasilan Inggris masuk semifinal Piala Dunia 2018 disambut euforia besar di seluruh negeri. Sayangnya ada sekelompok fans yang melakukan aksi perusakan.
Meski muslim di Birmingham minoritas, di sini setiap orang saling menghormati. Bahkan ada non-muslim yang tertarik ikut berpuasa setelah tahu manfaatnya.
Sepertinya perhatian dunia kini tertuju pada persiapan pernikahan Pangeran Harry dari kerajaan Inggris dengan Meghan Markle, yang juga akan disiarkan mendunia.
Jelang Royal Wedding, banyak warga Inggris menyambut hari besar ini. Salah satunya, dengan menciptakan kue figur berbentuk Pangeran Harry dan Meghan Markle.
Penganut teori Bumi datar tak henti-hentinya bikin sensasi. Kali ini seorang anggotanya mengatakan bahwa Bumi tak ubahnya seperti dunia di dalam game Pac-Man.
Para penganut teori Bumi datar siap menggelar konvensi pertama dan Inggris dipilih menjadi tuan rumahnya. Apa saja yang akan dibahas dalam acara tersebut?
Buku-buku Islam untuk anak terbitan Indonesia dengan konten pembentukan karakter dan nilai universal diminati antara lain karena kuat pada kualitas ilustrasi.