Wolipop
Lupakan Nina Bobo, Anak Kini Lebih Suka Dengar Lagu Rihanna Sebelum Tidur
Anak-anak masa kini semakin dipengaruhi selera orangtuanya, termasuk dalam hal musik, begitulah menurut hasil survei terbaru. Survei mengungkapkan anak-anak kini lebih suka mendengarkan lagu yang didengarkan orangtua mereka, seperti milik Adele, Rihanna ataupun Bruno Mars sebelum tidur.
Senin, 11 Nov 2013 11:05 WIB







































