detikSport
Soal Pengganti Folger, Tech3 Inginkan Pebalap Moto2
Yamaha Tech3 dibuat kelabakan menyusul keputusan Jonas Folger mundur dari MotoGP 2018. Kini Tech3 sedang mengevaluasi nama-nama yang bisa jadi pengganti.
Jumat, 19 Jan 2018 08:11 WIB







































