Timnas Arab Saudi membidik pelatih baru. Juru taktik asal Portugal yang menjadi incarannya, disiapkan gaji sebesar 10 juta euro atau setara Rp 163,8 miliar.
JIS kini kembali dibahas oleh khalayak publik. Pasalnya, JIS akan mengalami perubahan untuk memenuhi sejumlah standar. Pemerintah menyiapkan sejumlah langkah.