detikOto
Mabuk dan Mengantuk Saat Nyetir Sama Bahayanya
Tidak bisa dipungkiri kalau mengemudi dalam keadaan mengantuk adalah suatu hal yang berbahaya. Bahkan sebuah penelitian terbaru mengungkapkan kalau mengemudi saat mengantuk sama berbahayanya dengan mengemudi di bawah pengaruh alkohol.
Selasa, 05 Jun 2012 10:40 WIB







































