Beragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Mulai dari cara pasien isoman dapat obat dan vitamin gratis hingga RS Al-Islam tidak menerima pasien sesak napas.
Eks Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo dan istrinya, Sri Hartati, dinyatakan positif COVID. Foke, sapaan akrab Fauzi Bowo, kini menjalani perawatan di rumah.
Bandara Internasional Yogyakarta tetap melayani penerbangan selama PPKM Darurat. Tapi ingat ada aturan yang harus diperhatikan penumpang. Ini penjelasannya.