detikTravel
Piring Terbang? Bukan, Ini Monumen Terbengkalai di Eropa
Monumen Buzludzha di Pegunungan Balkan, Bulgaria bakal bikin traveler terkejut ketika melihatnya. Bentuknya oval, besar dan ada di atas bukit yang jauh dari pemukiman penduduk. Sekilas, terlihat bagaikan piring terbang!
Kamis, 21 Agu 2014 12:11 WIB







































