Akhir pekan cocok banget buat traveling sambil foto-foto. Kamu bisa lho ke tempat wisata Ciamis yang asyik untuk selfie, yakni Taman Situ Arjan Water Jump.
Mempererat hubungan kakek-nenek dengan cucu bisa dilakukan lewat traveling. Berikut tips agar aktivitas traveling para eyang dan cucunya semakin menyenangkan.