detikNews
Wagub: Tak Ada Aturan Siswi Hamil, Silahkan Ikuti Unas
Wakil Gubernur Jawa Timur Syaifullah Yusuf menegaskan bahwa tidak ada larangan siswi hamil mengikuti Ujian Nasional (UN) atau unas. Bagi siswi yang sedang hamil, dipersilahkan mengikuti Unas.
Kamis, 12 Apr 2012 20:01 WIB







































