detikNews
Jalur Neraka Buncit-Mampang Macet Parah
Kemacetan panjang terjadi di ruas jalan Warung Buncit arah Mampang Prapatan, Jakarta Selatan. Kemacetan di jalur neraka ini mencapai sektiar tiga kilometer. Namun jalur bus TransJakarta di jalan ini masih tetap steril.
Senin, 23 Agu 2010 08:41 WIB







































