detikSport
Marquez dan Pedrosa Sapa Penggemar Indonesia, Ajak Berkendara Aman
Dua pebalap MotoGP tim Honda, Marc Marquez dan Dani Pedrosa, kembali mengunjungi Indonesia. Selain menyapa fans, keduanya mengampanyekan keselamatan berkendara.
Selasa, 17 Okt 2017 12:50 WIB







































