detikNews
Menhan Bantah Usia Alutsista Faktor Utama Kecelakaan
Usia peralatan tempur TNI kerap dijadikan kambing hitam dalam setiap kecelakaan yang menimpa peralatan utama sistem persenjataan (alutsista). Faktor tersebut dibantah keras oleh Menteri Pertahanan Juwono Sudarsono.
Rabu, 10 Jun 2009 14:16 WIB







































