detikInet
Situs Iklan Jadi Perantara Prostitusi
Sebuah situs iklan tengah menghadapi tuduhan menjadi perantara kegiatan prostitusi anak di bawah umur. Tuduhan itu dilontarkan terkait laporan dua gadis yang menceritakan keduanya telah berulang kali dijual tubuhnya melalui situs tersebut.
Selasa, 10 Agu 2010 14:57 WIB







































