detikNews
Dihajar Gelombang Pasang, Nelayan Situbondo Rugi Rp 1 M
Peringatan BMG akan ada gelombang tak digubris nelayan. Mereka nekat melaut. Hasilnya perahu mereka pun pecah dihantam ombak. Kerugian capai Rp 1 miliar.
Jumat, 08 Jun 2007 14:05 WIB







































