Ditemukan di Rumah Adik Kelas, Arga Dijemput Ramai-ramai
Cemas dan bahagia campur aduk menjadi satu. Itulah perasaan pengelola SD Muhammadiyah 4 Surabaya dan Atim setelah dipastikan Arga tidak menjadi korban penculikan.
Kamis, 07 Agu 2008 18:21 WIB







































