Sepakbola
Lampard: Manajer Chelsea Selanjutnya Jangan Cuma Bertahan 6 Bulan
Frank Lampard menolak berspekulasi soal calon manajer Chelsea musim depan. Siapapun yang nantinya jadi bos di Stamford Bridge, dia berharap manajemen The Blues tak cepat-cepat mengeluarkan surat pemecatan.
Sabtu, 20 Apr 2013 12:50 WIB







































