Tahun ini, aktor Leonardo DiCaprio kembali masuk nominasi dalam kategori Best Actor. Tapi akan selalu ada cerita lucu antara Leonardo DiCaprio dan Oscar.
Untuk pertama kalinya dalam sejarah, minyak jenis WTI di pasar saham AS anjlok sampai minus 40 dolar/barel. Pelaku pasar panik karena kelebihan suplai minyak.
Konsorium Arab Saudi dilaporkan akan segera mengakusisi Newcaste United. Namun, sejarah mencatat tak semua akusisi klub dengan dana besar berakhir manis.
'Joker' membawa Joaquin Phoenix ke puncak karier sebagai aktor. Perannya di film tersebut menuai apresiasi baik secara kritik bahkan piala penghargaan.