detikNews
Overkapasitas Lapas, Anggota DPR: Kasus Kecil Tak Perlu Dipenjara
Overkapasitas menjadi salah satu penyebab kaburnya tahanan di Rutan Kelas II-B Pekanbaru. Ada usul agar kasus kecil tak dipenjara untuk mengatasi itu.
Sabtu, 06 Mei 2017 11:01 WIB







































