detikNews
Kasus Pasangan Ditelanjangi, Sosiolog: Daya Berpikir Rasional Melemah
Masyarakat yang ikut main hakim sendiri itu tidak memikirkan dampak selanjutnya. Mereka hanya ikut-ikutan.
Rabu, 15 Nov 2017 05:42 WIB







































