Komisi III DPR mulai membahas RUU Perampasan Aset untuk memperkuat penegakan hukum terhadap tindak pidana. Partisipasi publik akan dibuka dalam proses ini.
Lalu lintas di sejumlah ruas tol arah Jakarta pagi ini macet. Kepadatan tersebut akibat tingginya volume kendaraan yang melintas, salah satunya di Tol Jagorawi.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengumumkan perbaikan JPO dan lift di Senen dan Polda Metro Jaya selesai Desember 2025 dengan anggaran Rp 19-20 miliar.
MRT Jakarta melayani rute secara terbatas usai listrik padam karena pohon tumbang di kawasan Senayan. MRT hanya melayani rute Lebak Bulus-Blok M dan sebaliknya.