detikNews
Terompet Asal Cirebon Banjiri Jakarta
Malam pergantian tahun baru 2011 tinggal beberapa jam lagi. Ribuan terompet asal Cirebon pun sudah siap untuk meramaikan Jakarta. Tapi tentu Anda mesti merogoh kocek untuk mendapatkannya.
Jumat, 31 Des 2010 14:27 WIB







































