detikNews
Mendikbud dan Menristek Tunggu Peraturan Presiden
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Dasar dan Menengah, Anies Baswedan, menggelar pertemuan tertutup dengan Menristek dan Pendidikan Tinggi M Nasir. Anies Baswedan menjelaskan bahwa mereka membahas terkait pemindahan Dirjen Pendidikan Tinggi ke Kemenristek.
Rabu, 05 Nov 2014 14:04 WIB







































