detikNews
Pengalaman Warga Australia Rayakan HUT Kota Bandung
Bandung yang pernah dijuluki 'Paris-nya Pulau Jawa' dikenal sebagi surganya berbelanja dan jajanan. Kota yang baru saja merayakan hari jadi ke-208 ini pun memberikan kesan tersendiri bagi Grace Dong, warga Australia asal Melbourne.
Selasa, 30 Sep 2014 13:55 WIB







































