PT KAI menawarkan diskon 30% untuk tiket kereta ekonomi nonsubsidi mulai 5 Juni hingga 31 Juli 2025. Untuk mendukung paket stimulus selama liburan sekolah.
KAI memberlakukan rekayasa pola operasi mengalihkan rute beberapa kereta api melalui jalur alternatif Brumbung-Gundih-Gambringan dan Brumbung-Solo-Surabaya.
Perbaikan jalur kereta di Km 32+5/7 antara Stasiun Gubug dan Stasiun Karangjati, Kabupaten Grobogan, telah rampung usai sebelumnya amblas terdampak banjir.