Ridwan Kamil memberikan penghormatan yang setinggi-tingginya untuk Geraldine Beldi, perempuan yang pertama kali menemukan jenazah anak Ridwan Kamil, Eril.
Lokasi makam Eril diungkapkan langsung oleh Ridwan Kamil. Eril akan dimakamkan di makam yang berada di sebelah masjid yang didesain sendiri oleh Ridwan Kamil.
Jenazah putra sulung Gubernur Jabar Ridwan Kamil Emmeril Kahn Mumtadz direncanakan akan tiba di Indonesia malam ini. Warga dipersilakan untuk bertakziah.
Jenazah Eril diperkirakan tiba di rumah duka di Gedung Pakuan, pada Minggu malam ini. Pihak keluarga mengeluarkan imbauan takziah dan ziarah makam Eril.