detikNews
Antisipasi Kontraktor Sekolah Asal Garap, Ahok: Saya Laporkan ke Bareskrim
Gubernur DKI Jakarta Ahok menilai selama ini masih banyak kontraktor bangunan sekolah yang asal bekerja. Dia pun memberi ultimatum apabila ke depannya ada lagi bangunan sekolah yang mudah rusak.
Senin, 04 Mei 2015 10:04 WIB







































